Berita

Pemdes Senggigi Gelar Study Tour ke Desa Lembar Selatan dan Desa Sade
  • Dec 27, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Pemerintah Desa (Pemdes) Senggigi menggelar kegiatan study tour ke desa Lembar Selatan, Kecamatan Lembar, Kabupaten Lombok Barat dan Desa Sade, Rambitan, Kecamatan Pujut, Kabupaten Lombok Tengah, Sela… selengkapnya


Melalui DBH, Pemdes Senggigi Beri Insentif Guru Ngaji dan Guru Honor
  • Dec 21, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Bentuk perhatian Pemerintah Desa (Pemdes) Senggigi, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat terhadap guru ngaji dan guru honor patut diacungi jempol. Pasalnya, perhatian tersebut diwujudkan dengan… selengkapnya


Pemdes Senggigi Beri Apresiasi Warga Berprestasi Bidang Pendidikan
  • Dec 21, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Dalam rangka memberikan motivasi kepada para generasi muda dalam menuntut ilmu, Pemerintah Desa (Pemdes) Senggigi, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat memberikan apresiasi kepada salah seorang… selengkapnya


Cegah Stunting, Pemdes Senggigi Berikan PMT Pada Balita dan Bumil
  • Dec 20, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Sebagai upaya pencegahan terjadinya stunting pada balita dan Ibu hamil (Bumil), Pemerintahan Desa (Pemdes) Senggigi, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat memberikan bantuan Pemberian Makanan Ta… selengkapnya


Pemdes Senggigi Terima Mahasiswa KKN PMD UNRAM
  • Dec 19, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Bertempat di aula kantor desa, Pemerintah desa (Pemdes) Senggigi menerima Kuliah Kerja Nyata Pemberdayaan Masyarakat Desa Universitas Mataram (KKN PMD UNRAM), Selasa, (19/12/2023). Acara serah teri… selengkapnya


Pemdes Senggigi Serahkan Dana Operasional Kelembagaan Karang Taruna
  • Dec 15, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat- Pemerintah Desa Senggigi, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat menyerahkan dana Operasional Kelembagaan bagi pengurus Karang Taruna. Penyerahan dana operasional tersebut dilaksanakan di Kantor D… selengkapnya


Dukung Kegiatan Olahraga, Pemdes Senggigi Serahkan Dana Untuk Sepak Bola
  • Dec 15, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Pemerintah Desa (Pemdes) Senggigi menyerahkan bantuan dana kegiatan olahraga sepak bola untuk tim sepak bola Putra Loco FC sebesar Rp 5 juta. Penyerahan bantuan tersebut dilakukan secara simbolis di r… selengkapnya


Program Baru Pemdes Senggigi, Siapkan Pengangkutan Sampah Hingga Ke TPA Regional NTB
  • Dec 15, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Setelah ditetapkannya Peraturan Desa (Perdes) Tentang Kebersihan dan Perdes Tentang Retribusi, Pemerintah desa (Pemdes) Senggigi secara mandiri akan melakukan pengangkutan sampah rumah tangga yang ber… selengkapnya


Pemdes Senggigi Terima Kunjungan Studi Tiru BKAD se-Kabupaten Deli Serdang
  • Dec 09, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat- Pemerintah Desa (Pemdes) Senggigi, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat, NTB, menerima kunjungan Studi Tiru Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD), Camat dan 250 Kepala desa , yang tergabun… selengkapnya


Kodim 1606 Mataram Gelar Pelatihan Kursus Bahasa Inggris Bagi PKL di Senggigi
  • Dec 05, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Komando Distrik Militer (Kodim) 1606 Mataram menggelar kegiatan pelatihan kursus bahasa Inggris bagi sejumlah Pedagang Kaki Lima (PKL) dikawasan wisata Senggigi, Selasa (05/12/2023). Kegiatan yang … selengkapnya


Bersama Semua Pihak, Pemdes Senggigi Gotong Royong Bersihkan Pantai
  • Dec 01, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat - Pemerintah Desa (Pemdes) Senggigi, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat bersama semua pihak seperti perusahaan hotel dan restauran, Babinsa dan Babinkamtibmas menggelar kegiatan gotong royong m… selengkapnya


Tingkatkan Pendapatan, BUMDesa Senggigi Hadirkan Jasa Ekspedisi J&T 
  • Nov 30, 2023
  • Admin Desa Senggigi

Senggigi, Lombok Barat- Dalam upaya menambah pendapatan, Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) desa Senggigi menghadirkan satu Unit Usaha Baru (UHB) yang bergerak dalam jasa pengiriman barang atau ekpedisi yakni J&T. Jasa ekspe… selengkapnya